Daftar Blog Saya

Jumat, 02 Desember 2016

Cara Membuat Bintang Pada Pemograman C++

Assalamualaikum wr.eb

Salam semangat untuk kita semua semoga Alloh SWT selalu melimpahkan rahmat, hidayah, barokah dan Ridhinya untuk kita semua amiiin... Perkenalkan nama Saya Sely Maylana Managemen Informatika Politeknik Negeri Lampung .. Baiklah disini saya akan berbagi sedikit Ilmu saya akan share bgaimana cara membuat bintang dengan Program C++. Mari kita lihat dibawah ini.

Yang pertama saya akan membuat bintang dengan baris pertama bintang pertama,baris kedua bintang2, baris 3 bintang 3,........ dan seterusnya. 

#include <iostream>

using namespace std;

int main(){
    int i,j,n;
    cout<<"masukkan bintang : " ;
    cin >>n;
    for (i=1;i<=n;i++){
        for (j=1;j<=i;j++)
        cout<<"*";
        cout<<endl;
        }
    return 0;
}

Ini merupakan sintak yang dipakai akan menampilkan hasil bintang seperti dibawah ini :




Kemudian yang kedua saya akan membuat bintang kebalikan dari yang diatas mari kita lihat sintaknya :

#include <iostream>

using namespace std;

int main(){
    int i,j,n;
    cout << "masukkan bintang = ";
    cin >>n;
    for (i=n;i>=1;i--){
        for (j=1;j<=i;j++)
        cout << "*";
        cout << endl;
    }
return 0;
}

Maka akan menampilkan hasil sebagi berikut :

Nah pada  kedua sintak diatas terdapat perbedaanya .

Mungkin hanya ini yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat dan terimakasih Saya akhiri Wabilahitaufik Walhidayah 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar